Loading...
Soda ialah air berkarbonasi. Air yang ditambahi gas karbondioksida di bawah tekanan. Air soda memang menyegarkan, namun jika diminum terlalu banyak berbahaya bagi kesehatan.
Adapun resiko penyakit karena berlebihan minum minuman bersoda yakni diabetes, gagal ginjal, kerusakan pada gigi, tulang rapuh, obesitas, kanker pankreas dan lain sebagainya.
Meski meningkatkan resiko penyakit berbahaya, banyak orang yang gemar minum soda. Dilansir brilio.net dari timesnownews.com, Selasa (16/10), seorang nenek di Inggris gemar minum soda setiap hari. Selama 64 tahun, nenek bernama Jackie Page ini tidak pernah minum apapun selain soda.
BACA HALAMAN SELANJUTNYA
Loading...
Loading...
Sungguh Ajaib Kisah Wanita Hanya Minum Soda Selama 64 Tahun
4/
5
Oleh
Admin